Resep Redaksi ” BROWNIES LAPIS KUKUS “

By aktualid - Senin, 22 April 2024 | 10:47 WIB | Views

BROWNIES LAPIS KUKUS

Bahan
A
60 gr ChefMate Coklat Putih
60 gr margarin/mentega
30 ml minyak sayur
15 ml kental manis

B
4 butir telur
1/2 sdt sp
85 gr KIS Gula Halus
1 sdt vanilla cair
1/2 sdt garam

C
120 gr Tepung terigu protein sedang
1/2 sdt Baking Powder

Bahan D
Pasta pandan
Pewarna makanan merah muda

Bahan Toping
ChefMate Holland meses coklat
Butter cream

Langkah :
Panaskan kukusan api kecil, tutup dilapisi kain
Siapkan loyang 20x20x4 cm oles carlo dan lapisi kertas roti

Tim bahan A hingga leleh/cair
Mixer bahan B hingga mengembang, putih dan berjejak
Masukkan bahan C secara bertahap sambil diayak, mixer speed terendah

Masukkan lelehan bahan A secara bertahap aduk balik dng spatula karet

Bagi menjadi 2 sama
1 bagian beri pasta pandan tuang ke loyang dan kukus 10 menit
1 bagian lagi beri pewarna makanan merah muda lalu tuang diatas adonan pandan lanjut kukus selma 20 menit

Angkat dan langsung keluarkan dr loyang agar kue tdk menciut

Setelah dingin potong menjadi 2 bagian, oles dengan butter cream taburi meses lalu taruh sebagian potongan kue diatasnya oles butter cream dan beri holland meses coklat

Red
.
.
.
.

Screenshot_2023-12-04-12-56-32-12_1c337646f29875672b5a61192b9010f9
IMG-20230712-WA0028
IMG-20240508-WA0064
IMG-20240616-WA0115
Sep 7, 2024

Cabup dan Cawabup ” DIRAHMATI ” peduli air bersih

Cabup dan Cawabup ” DIRAHMATI ” peduli air bersih Kuningan,Aktualid.net…

Sep 6, 2024

Janda anak dua di duga di bunuh di kontrakannya

Janda anak dua di duga di bunuh di kontrakannya Kuningan,…

Sep 6, 2024

KPU Kabupaten Kuningan umumkan hasil tes kesehatan 3 Bakal Pasangan Calon ( Bacalon ) Bupati dan Wakil Bupati

KPU Kabupaten Kuningan umumkan hasil tes kesehatan 3 Bakal Pasangan…

Sep 5, 2024

DIAN RACHMAT Y kembali dapat penghargaan tingkat Nasional ” Bhakti Koprasi dan KUKM 2024 “

DIAN RACHMAT Y kembali dapat penghargaan tingkat Nasional ” Bhakti…

Sep 5, 2024

Paguyuban PURNABAKTI Kepala Desa Kabupaten Kuningan ” DUKUNG DIRAHMATI “

Paguyuban PURNABAKTI Kepala Desa Kabupaten Kuningan ” DUKUNG DIRAHMATI “…

Sep 5, 2024

DIRAHMATI semakin MELESAT ” Banjir dukungan dari berbagai element masyarakat

DIRAHMATI semakin MELESAT ” Banjir dukungan dari berbagai element masyarakat…

IMG-20240508-WA0072
1714379862927
Polish_20240211_045312529